Dafter isi

t;

Senin, 18 Maret 2013

STANDAR KEPERAWATAN GERONTIK


STANDAR PRAKTEK KEPERAWATAN GERONTIK
(ANA 1987, 1961,1967,1976)
1.    Standar I
    organisasi pelayanan keperawatan gerontik;
    terencana, teroorganisasikan, diarahkan oleh ners eksekitif ( s2+ pengalaman bidang adm & pelayanan)
2.    Standar II
   ners berpartisipasi dalam pengembangan teori & konsep sebagai pedoman dan dasar keputusan klinik
3.    Standar III
   Pengumpulan data secara reguler;
a.    Komprehensif
b.    Akurat
c.    Sistematik 
   informasi yg terkumpul disebarkan ke semua anggota tim kesehatan terkait termasuk pada klien dan keluarganya
4.    Standar IV
   Diagnosa keperawatan; ditegakkan berdasarkan hasil pengkajian
5.     Standar V
   Perencanaan dan kesinambungan pelayanan;
a.    Tujuan
b.    Prioritas
c.    Pendekatan Keperawatan
d.    Rencana cara terapi,preventiv,restorativ,rehabilitativ terhadap kebutuhan klien
Membantu individu memelihara kesehatan, kesejahteraan dan kualitas kehidupannya setinggi mungkin & meninggal dg damai
6.    Standar VI
     Intervensi; berdasarkan teori keperawatan gerontologi, sesuai dengan diagnose dan rencana & modifikasi yang telah dibuat
7.    Standar VII
    Evaluasi; dilakukan secara berkesinambungan terhadap respon klien dan keluarganya , untuk mencapai tujuan, memperbaiki data dasar, diagnosa dan rencana asuhan keperawatan
8.    Standar VIII
   Kolaborasi interdisiplin; dengan anggota tim kesehatan lain, melalui pertemuan reguler untuk mengevaluasi efektivitas perencanaan dan untuk melakukan penyesuaian sesuai kebutuhan klien dan keluarga
9.    Standar IX
    Penelititan; peran serta dlm penelitian u/ mengembangkan batang tubuh pengetahuan keperawatan gerontik, menyebarluaskan hasil penelitian dan menggunakan hasil penelitian dlm praktek
10.    Standar X
   Etika; menggunakan kode etik keperawatan yang ada dlm melaksanakan askep
11.    Standar XI
    Pengembangan profesi; ners bertanggung jawab secara moral thd perkembangan profesi & perkembangan anggota tim interdisiplin. Ners berperanserta dalam evaluasi untuk meyakinkan kualitas praktek askep 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar